Laporan Akhir 2 (Modul 1)


Laporan Akhir (Percobaan 1)


T-flip flop

1. Jurnal[kembali]




2. Hardware[kembali]



3. Video Praktikum[kembali]


4. Analisa[kembali]

Percobaan 2

  1. Analisan hasil percobaan dengan tabel kebenaran T flip flop
Percobaan 5 ini menggunakan rangkaian T flip-flop. T flip flop adalah rangkaian yang mempertahankan nilainya sampai menerima trigger, jika T flip flop menerima trigger maka akan merubah nilainya sesuai dengan aturan logikanya. T flip flop hanya memiliki 2  operasi yaitu toggle dan hold operation. Pada toggle opration nilai output akan berubah dari 1 ke 0 atau dari 0 ke 1 tergantung pada inputannya.

Tabel kebenaran T flip flop

Pada kondisi 0 nilai outputnya akan tetap bergantung nilai sebelumnya, jika nilai sebelumnya bernilai 1 maka nilai outputnya akan tetap bernilai 1 begitupun untuk nilai 0, sedangkan untuk inputan 1 nilai outputnya akan berubah dari nilai sebelumnya(toggle). *ket : clock berubah dari low ke high. Sifat selanjutnya dari rangkain T flip flop adalah membalikkan nilai inputan (invers).

Untuk dapat melihat sifat T flip flop berikut timing diagramnya : 

Terlihat bahwa nilai awal Q=0 akan berubah ketika adanya perubahan pulsa clock dari low ke high, untuk menentukan nilai Q harus mengikuti aturan tabel kebenaran T flip flop(memerhatikan inputan T) sehingga terjadi perubahan nilai Q dari 0 ke 1 karena nilai T berada di posisi 1 yaitu dalam kondisi toggle. Untuk nilai Q’ nya kebalikan dari nilai Q.

Rangkaian pada percobaan terdiri dari 5 kaki input dan 2 kaki output. Kaki input S dihubungkan ke B1, 1J ke vcc(kondisi maksimum), C1 ke B2(T), 1K ke vcc(kondisi maksimum), dan R ke B0. Sedangkan kaki output Q ke H7 dan Q’ ke H6. Nilai input B2, B1 dan B0 diubah-ubah sehingga akan menghasilkan output yang berbeda-beda. Pada kondisi 1,2,3, B2 berada dalam kondisi don’t care, artinya nilainya tidak mempengaruhi kepada output sehingga hasil yang didapatkan adalah kebalikan dari nilai inputannya(sesuai dengan sifat T flip flop yaitu membalikkan nilai inputan). Lalu pada kondi 4 B2 dihubungkan ke clock untuk menampilkan nilai output, jika tidak dihubungkan ke clock maka hasil dari Q yang disimpan pada memori tidak dapat ditampilkan, pada kondisi 4 ini terjadi toggle hal ini karena inputan yang diberikan adalah 1(sesuai dengan tabel kebenaran T flip flop dimana saat inputan t=1 kondisi toggle).


5. Link Download[kembali]

link video [klik disini]
link html   [klik disini]


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

SENSOR KELAS B

SENSOR KELAS B Oleh :   Auphi Okta Pratama 1710951015 Dosen Pengampu :   Darwison, M.T.